Bentuk syukur dan bakti kepada Masyarakat, personel jawai selatan hadiri acara syukuran di rumah warga.

       HUMAS POLRES SAMBAS - Bentuk syukur dan bakti kepada Masyarakat, personel jawai selatan hadiri acara syukuran di rumah warga.
Pada Tanggal (29/04/2018) pukul, 14.00wib.



Jawai selatan, minggu(29/4/2018)bulan sya'ban merupakan bulan penuh dengan keberkahan sebelum menyambut bulan suci ramadhan banyak masyarakat muslim melakukan doa bersama serta sedekah agar nantinya semoga dapat bertemu dengan  bulan yang penuh sejuta kebaikan yaitu bulan Ramadhan.

Mayoritas Masyarakat jawai selatan 80% adalah muslim yang mana masyarakatnya mempunyai hubungan kekeluargaan sangat erat di bidang sosial, agama maupun adat dari hal tersebut salah satu masyarakat saat mengadakan  acara syukuran dan doa bersama.
Turun mengundang aparat kepolisian sektor Jawai Selatan dalam kegiatan apapun yang mana selama ini  hubungan antara pihak kepolisian sektor Jawai Selatan dengan masyarakat Kec. Jawai Selatan sangat lah erat dan harmonis.

Dari salah satu perwakilan  personil Aiptu imam menuturkan bahwa
Dengan  hal ini semoga wujud  pengabdian kepolisian kepada masyarakat, masyarakat selalu memberikan Informasi serta dapat menjaga keamanan bersama yang mana tanpa masyarakat kinerja kepolisian  bukanlah apa-apa.


Selama kegiatan berlangsung berjalan aman terkendali.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

POLSEK JAWAI LAKSANAKAN OLAHRAGA PAGI AGAR TETAP BUGAR DALAM MENJALANKAN TUGAS

Polsek Sajingan Besar Didatangi Propam Polda Kalbar.

Miliki Sabu, AR Ditangkap Anggota Polsek Tekarang